Blog

UX Designer vs UX Researcher

UX Designer vs UX Researcher

Tanggung Jawab UX Designer : Merancang antarmuka pengguna untuk produk digital, seperti aplikasi mobile, situs web, dan software Menerapkan prinsip-prinsip desain untuk membuat solusi yang intuitif dan mudah digunakan bagi pengguna Membuat wireframe, prototyping, dan spesifikasi visual Berkolaborasi dengan tim produk dan teknis untuk memastikan desain memenuhi tujuan bisnis dan memenuhi harapan pengguna Tanggung Jawab UX Researcher Melakukan riset pengguna untuk memaha...

Dampak Chatgpt Untuk Produktifitas Kerja

Dampak Chatgpt Untuk Produktifitas Kerja

Sebelumnya mari kita bahas dulu apa sih Chatgpt itu? Chatgpt adalah tools chatbot berbasis kecerdasan buatan (AI) yang dikembangkan oleh OpenAI yang dapat melakukan interaksi percakapan dengan penggunanya secara canggih. Berikut hal apa saja yang dapat dilakukan oleh Chatgpt : Menjawab pertanyaan apa saja Melakukan pemrograman dasar Membuat analisis keuangan Menulis puisi Lalu apa dampak chatgpt untuk produktifitas kerja? 1. Programmer Chatgpt mampu membantu seorang pro...

Sudah Februari, Apa Kabar Resolusi?

Sudah Februari, Apa Kabar Resolusi?

Menginjak bulan kedua Tahun 2023, yang tidak luntur dari euphoria tahun baru adalah tentang menggebu-gebu nya kita ber resolusi. Resolusi adalah putusan atau kebulatan pendapat yang berupa permintaan ataupun tuntutan (dalam sebuah rapat ataupun musyawarah). Akan tetapi hari ini kita telah adopsi definisi tersebut untuk konteks yang lebih pribadi, yakni untuk diri kita sendiri. Yap! Lebih akrab nya kita menyebutnya dengan Resolusi 2023. Tapi sebelum kita ngomongin resolusi 2023, kira-kira gim...

Anak Milenial yang Menjadi "Pahlawan" Teknologi Masa Kini

Anak Milenial yang Menjadi

Bertepatan pada tanggal 10 November, kita sebagai bangsa Indonesia akan memperingati Hari Pahlawan setiap tahunnya. Berkat para pahlawan, kita bisa menikmati kemudahan dan keamanan dalam menjalani hidup sehari-hari. Salah satu yang paling dirasakan ialah perkembangan teknologi yang semakin canggih. Pahlawan teknologi kerap kali memperkenalkan solusi dari setiap permasalahan hidup kita. Seperti kedua tokoh berikut ini. Alfatih Timur (Co-Founder & CEO Kitabisa.com) Muhammad Alfatih...

Pro dan Kontra Perubahan Nama Facebook Menjadi Meta

Pro dan Kontra Perubahan Nama Facebook Menjadi Meta

Kamu sebagai pengguna media sosial pasti kenal dengan Facebook. Tapi tahukah kamu? Facebook telah melakukan rebranding alias ganti nama pada Kamis (28/10/2021) lalu. Perubahan nama ini menjadi topik hangat di seluruh dunia. Karena ada beberapa hal yang jadi perdebatan berbagai pihak. Salah satunya adalah keputusan Mark Zuckerberg yang tidak merubah struktur perusahaan. Mark Zuckerberg tetap memimpin perusahaan induk Meta Platform Inc. yang menaungi Facebook, WhatsApp, dan Instagram, dengan...

Tiktok Sediakan Program Gratis untuk Mengembangkan UMKM

Tiktok Sediakan Program Gratis untuk Mengembangkan UMKM

Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) menjadi bagian yang tak kalah penting dalam peningkatan perekonomian negara. Semenjak pandemi, pelaku UMKM mengalami kesulitan penjualan dan penurunan omzet. Oleh karena itu, pemerintah merancang gerakan 100.000 UMKM go digital di 30 kota/kabupaten di Indonesia. Program ini diharapkan dapat memperluas pasar dan meningkatkan penjualan UMKM. Program ini disambut baik oleh berbagai platform digital, salah satunya adalah TikTok for Business. Sebagai platform...

Apa itu Iconnect PLN?

Apa itu Iconnect PLN?

Kemudahan komunikasi jarak jauh tengah dirasakan oleh masyarakat yang memiliki akses internet, terutama pada situasi pandemi seperti sekarang. Tanpa adanya internet membuat kita kesulitan dalam berkomunikasi dan menggali informasi. Tentunya hal ini berdampak pada sistem belajar online dan kebijakan work from home yang sudah diterapkan semenjak pandemi. Meilhat keadaan tersebut menjadikan kebutuhan internet semakin meningkat. Terbukti dengan jumlah pengguna internet yang naik pada Januari 202...

Kenali Bahaya Jejak Digital dan Cara Menanganinya

Kenali Bahaya Jejak Digital dan Cara Menanganinya

Tahukah kamu informasi kilas-balik yang diberikan oleh Go-Jek dan Uber di setiap akhir tahun? Informasi tersebut berisikan jumlah perjalanan yang kamu lakukan bersama Go-Jek maupun Uber selama satu tahun terakhir. Informasi inilah yang disebut dengan jejak digital atau digital footprint. Jejak digital merupakan data aktif maupun pasif yang terkumpul di komputer atau platform digital lainnya. Jejak digital pasif ialah jejak yang tidak sengaja ditinggalkan, seperti rekaman linimasa Google Maps...

Peran Platform Musik Digital bagi Musisi Indonesia di Masa Pandemi

Peran Platform Musik Digital bagi Musisi Indonesia di Masa Pandemi

Kini platform digital sangat dibutuhkan oleh penikmat musik, khususnya di saat pandemi seperti sekarang. Adanya platform digital membuat musik mudah untuk dikonsumsi oleh masyarakat di kalangan manapun. Bayangkan jika tidak ada platform digital yang bisa kita pakai untuk menikmati musik, tentu akan sulit karena kita harus memiliki pemutar musik atau MP3 player. Sedangkan dengan digital platform, kita dapat mendengarkannya melalui smartphone yang kita miliki. Hal itu dirasakan pula oleh para ...

Cara Mudah Membuat Landing Page di WordPress

Cara Mudah Membuat Landing Page di WordPress

Landing page adalah halaman website yang sering ditautkan dengan sosial media, email campaign ataupun search engine marketing. Dari iklan tersebut, calon konsumen akan diarahkan ke landing page yang berisi informasi mengenai produk yang ditawarkan. Peran landing page bagi suatu bisnis online sangatlah penting, mengingat tingkat konversi yang mampu dicapai sebesar 80%. Lalu bagaimana cara membuat landing page? Membuat landing page yang mudah ialah dengan menggunakan WordPress. WordPress memil...